Bidang Administrasi Pengelolaan Pasar PDPHJ membagikan surat Himbauan ke seluruh pedagang rojer Gedung IV yang sebelumnya direlokasi ke Jalan Merdeka Pasar Horas, agar segera mengosongkan lapaknya yang di Jalan Merdeka dan pindah ke Balairung Rajawali yang berada di Jalan Patuan Nagari dan menempati lapak sesuai dengan nomor lapak yang telah diperoleh dari hasil pencabutan nomor lapak pada tanggal 4 Oktober 2024 bertempat di Kantor PD.Pasar Horas Jaya Kota Pematangsiantar. Rabu (09/10/24).
0 x Dilihat
Membagikan Surat Himbauan ke Pedagang Rojer
09 Januari 2025
09 Januari 2025